Tuesday, March 7, 2017

HATI-HATI UNTUK PARA IBU DI RUMAH SEDANG BEREDAR PERMEN DOT (NARKOBA)

HATI-HATI UNTUK PARA IBU DI RUMAH SEDANG BEREDAR PERMEN DOT (NARKOBA)

Polisi Juga Diminta BNN Surabaya Menguji Permen Dot Narkoba



JAKARTA- Pusat laboratorium forensik (Puslabfor) Mabes Polri Cabang Surabaya di Polda Jatim telah diminta Badan Nasional Narkotika (BNN) Kota Surabaya untuk menguji permen dot yang sempat menghebohkan Surabaya.

Menurut Kepala Bidang Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Barung Mangera mengatakan untuk semua warga indonesia harap berhati-hati karena Permen Dot ( Permen Narkoba ) sudah beredar luas,  untuk saat ini Pihak kami sedang menunggu hasil uji lab dari lobfor untuk informasi lebih lanjut,

peredaran permen dot di Surabaya beberapa hari ini menyedot perhatian warga karena dugaan mengandung narkoba jenis baru dan membahayakan anak-anak 

Bnn kota surabaya juga mengirimkan 10 sempel permen ke Jakarta untuk pengujian lebih insentif dari pihak lab di Jakarta

Menurut kabar yang beredar Permen itu sudah memasuki wilayah sebagai berikut :

  1.     Provinsi Nanggro Aceh Darussalam
  2.     Provinsi Sumatera Utara 
  3.     Provinsi Sumatera Barat
  4.     Provinsi Riau
  5.     Provinsi Jambi 
  6.     Provinsi Sumatera Selatan 
  7.     Provinsi Bangka Belitung 
  8.     Provinsi Bengkulu 
  9.     Provinsi Lampung 
  10.     Provinsi DKI Jakarta
  11.     Provinsi Jawa Barat 
  12.     Provinsi Banten 
  13.     Provinsi Jawa Tengah
jadi untuk para bapak-bapak atau ibu-ibu harap berhati dengan permen jenis baru ini karena pihak dari kepolisian belum mengeluarkan gambar atau foto tentang ciri-ciri permen dot yang mengandung narkoba






0 comments:

Post a Comment